Rabu, 15 April 2009

senyawa hidrokarbon

senyawa hidrokarbon adalah senyawa yang terdiri dari unsur hidrogen (H) dan unsur karbon (C).
Pembakaran sempurna senyawa hidrokarbon menghasilkan gas karbon dioksida (CO2) dan uap air (H2O).
atom karbon dapat membentuk rantai karbon yang sangat panjang, sifat ini tidak dimiliki oleh atom atom yang lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar